Biang keringat rasanya hampir selalu pernah dialami oleh setiap anak ya, Mak? Karena sering dianggap remeh, kadang penanganannya malah jadi setengah-setengah. Padahal kalau parah, area yang terkena biang keringat bisa terluka lho, bahkan sampai bisa kena infeksi. Ouch. Nggak mau kan, Mak, kalau semakin parah? Coba yuk, kita lihat apa saja mitos dan fakta seputar...