Ketinggalan ya, Mak? Hihihihihi. Tenaaang, monggo baca dulu part 1-nya sebelum melanjutkan :). Seperti biasa, part 2 ini berisi pertanyaan-pertanyaan dari emak-emak peserta diskusi #ArtikelBerbagi. Nah, daripada penasaran, yuk ah langsung simak tanya jawabnya seperti apa. ** Kenapa harga job artikel back link justru lebih rendah dari job artikel review ya? Bukankah untuk job review back...
Tag: artikel berbagi
Seluk Beluk Blogger Berbayar – Part 1
Mak, ketinggalan #ArtikelBerbagi Senin malam tanggal 1 Februari lalu? Tenaaaang, sila simak baik-baik yaa. Tapi jangan lupa lho, tiap dua minggu sekali, #ArtikelBerbagi rutin diadakan di Facebook, don’t miss it! Nah, kali ini MakMin Yuniarti Nukti yang akan berbagi tentang Seluk Beluk Blogger Berbayar. Selamat menikmati :). * Job.. Job.. dan Job.. *kibas-kibas duit cepek’an* Bahas job...
SEO (Search Engine Optimization) – Part 1
Bagi Emak-Emak Blogger mendengar kata SEO–atau Search Engine Optimization–bagaikan makhluk alien, atau barang aneh yang memusingkan. Dan sangat males mengenalnya, tapi terkadang butuh. Cuma males belajar, buat apa pake SEO? Bener ga, Mak? Ayo ngaku!! Seiring dengan perkembangan dunia blogger sekarang, yang tambah kekinian (sebut saja blogger kondangan atau blogger sebagai media jurnalistik), yang dibutuhkan...